TUJUAN KITA DI GRUP QERM

 #RuangBerbagi


By M. Nadhif Khalyani


*TUJUAN KITA DI GRUP QERM*


Pertanyaan :


 Assalamualaikum, ustadz 


1. bagaimana cara agar psikis kita bisa stabil, 


2. Jika akal kita sering dikuasai setan sehingga berfikir tidak normal, bagaimana cara melepaskan hal itu ustadz,


Jawaban :


Di kelas offline di cikarang kmrn ada salah satu peserta yg diawal sesi sangat berat utk "berlapang dada" pd salah satu kejadian berat dalam hidupnya. Setelah mengikuti terus pembahasan, perlahan-lahan mulai bs membuka batinnya. 


Hingga akhir sesi sore beliau menyampaikan beban telah berkurang menjadi 30%. Semoga prosesnya terus membaik sesampainya di rumah 


Pointnya, melepas emosi itu mmg perlu waktu, perlu kepahaman dan kesungguhan. 


Saran sy ikuti terus kajian2 zoom QERM, pastikan bisa hadir live bersama di zoom. Atau kegiatan offline QERM.


Juga, ikuti dg seksama bahasan artikel diskusi yg ada di grup. Semua itu tujuannya utk membantu kita semua dalam proses. Bertahap.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

113 ciri gangguan jin Muslimah harus tau, Ciri ciri gangguan jin dan kejiwaan

TANDA-TANDA RUMAH KITA ADA JIN

membenahi" situasi dan keadaan anak :